You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kelurahan Koja Zero Kasus DBD
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Kelurahan Koja Zero Kasus DBD

Dari Januari hingga Tanggal 5 Februari 2016, Kelurahan Koja, Kecamatan Koja, Jakarta Utara tidak ditemukan kasus demam berdarah dengue (DBD).

Sampai saat ini kasus BDB di Kelurahan Koja masih nihil

Lurah Koja, Depika Romadi mengatakan, belum adanya warganya terdata menjadi pasien DBD di Puskesmas Kelurahan Koja.

Untuk menciptkan zero kasus DBD di wilayahnya, Ia bersama petugas puskesmas terus gencar melakukan monitoring wilayah.

Puskesmas Cengkareng Tertinggi Kasus DBD di Jakbar

“Sampai saat ini kasus BDB di Kelurahan Koja masih nihil. Untuk itu, agar tetap zero kasus DBD, " kata Depika, Jumat (5/2).

Selain itu, yang paling utama, sebagai garda terdepan, sebanyak 159 kader jumantik  yang ada di Kelurahan Koja,  diinstruksikan rutin melaksanakan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) di hunian warga.

"Saya bersama petugas puskesmas semakin menggencarkan kerja bakti melakukan 3M dan monitoring setiap genangan,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4272 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1831 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1668 personAnita Karyati
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1607 personFakhrizal Fakhri
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1603 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik